Belajar Otodidak

Belajar otodidak mungkin bagi sebagian orang sangat menyebalkan termasuk saya pribadi, karna kita harus memulainya dari nol dan tanpa seorang yang membimbing kita dalam melakukan hal yang ingin kita lakukan. namun dibalik semua itu pasti ada hal-hal yang dapat kita ambil. Kita jadi ingin lebih tau tentang suatu hal yang akan kita pelajari secara otodidak karna belajar otodidak membutuhkan kesabaran, keuletan,mau mencoba dan pantang menyerah yang membuat kita semakin tertantang untuk menaklukan suatu hal yang ingin kita lakukan dan pastinya kita jadi lebih bersemangat untuk memecahkan hal tersebut. Jadi untuk kalian yang ingin menguasai sesuatu secara otodidak, memulailah dengan senang hati, penuh semangat dan pantang menyerah.

0 comments:

Post a Comment